Pastinya diantara kalian ada yang memainkan game Shellfire, betul? Dimana game FPS-MOBA ini sangat seru dan mendapatkan pengalaman bermain yang berbeda ketika memainkannya. Game ini sangat cocok dimainkan bagi kalian yang sedang mencari game FPS dilengkapi dengan berbagai elemen skill yang ada di setiap heronya.
Ada tips jitu yang dapat membuat kalian menjadi penembak yang handal ketika memainkan game Shellfire. Tips ini sangat cocok sekali untuk kalian yang sering kali kalah ketika memainkan game tersebut. Untuk tips-tipsnya, kalian dapat melihatnya dibawah ini sebagai berikut :
1. Atur Sensitivity
Tips pertama yaitu mengatur sensitivity. Dimana tips ini merupakan tips yang sangat penting di dalam game FPS. Karena memang tidak semua orang mempunyai tingkat kenyamanan yang sama ketika menembak. Akan tetapi, dari sekian banyaknya pemain game Shellfire, mengatur sensitivity merupakan pilihan yang terbaik. Selain itu, senjata akan lebih mudah di kontrol. Kalian juga tidak akan pusing ketika sedang membidik musuh.
2. Gunakan Hero dengan Tingkat Kesulitan Tinggi
Setiap hero yang ada di dalam game Shellfire ini mempunyai tingkah kesulitasnnya masing-masing. Seperti contoh Lee yang merupakan seorang assassin yang dapat membunuh musuh dengan cepat. Lee juga akan membutuhkan kecepatan dan akurasi menembak yang tinggi. Karena Lee tidak menggunakan senjata api untuk menembak. Sehingga Lee tidak dapat menggunakan burst-mode.
3. Belajar Quick Scope Menggunakan Diana
Quick Scope merupakan sebuah trik menembak cepat menggunakan scope. Selain adanya hero tank, support dan assassin juga ada hero defense yang mempunyai serangan jarak jauh yang sakit, salah satunya yaitu Diana. Mempelajari trik quick scope merupakan cara yang bagus agar dapat menjadi penembak handar di dalam game Selfire.
4. Belajar dari Custom Match
Disini kalian dapat melatih bagaimana cara menembak yang benar dan juga menghafalkan mekanik dari setiap hero yang ada di dalam Shellfire.
Penutup
Untuk bisa menjadi penembak jitu di dalam game Shellfire, kalian harus melihat tips diatas yang sudah kita informasikan. Kalian juga bisa mendapatkan nomor jitu setelah melihat Prediksi Togel Online.